Kamis, 22 Desember 2011

objek kerajinan


Kopiah Meukutop / Topi Tradisional Aceh
Kopiah Meukutop adalah Topi Tradisional Aceh Selatan yang indah, digunakan sebagai pelengkap pakaian tradisional Aceh lainnya, dan juga bisa dijadikan Souvenir yang menarik. Kategori : Kerajinan Alamat Lokasi : Bisa didapatkan dipusat pertokoan souvenir seputaran wilayah aceh Kabupaten/Kota : Kabupaten Aceh Selatan






Rencong
Rencong adalah senjata khas dari Daerah Aceh, kini bisa dijadikan souvenir yang menarik. Kategori : Kerajinan Alamat Lokasi : Dipusat pertokoan souvenir, Kota Banda Aceh Kabupaten/Kota : Kota Banda Aceh  

Tenun Tradisional (Kain Songket Aceh)
Tenun Tradisional ini adalah kerajinan tangan yang dilakukan secara tradisional dan turun temurun dengan menggunakan alat-alat dari kayu dan benang yang berwarna-warni, dan menghasilkan kain tenun tradisional yang sangat indah. Kategori : Kerajinan Alamat Lokasi : Desa Simpang Tiga, Kecamatan Sawang, Kabupaten Aceh Selatan Kabupaten/Kota : Kabupaten Aceh Selatan






Tidak ada komentar:

Posting Komentar